Kuliah Umum Prof Abd Razak dari Univ Utara Malaysia di Universitas Bumigora

Sebuah kesempatan berharga bagi seluruh Civitas Akademika Universitas Bumigora untuk bisa hadir di acara kuliah umum dari Seorang Guru Besar dari Negri Malaysia. Adalah Prof Abd Razak dari Univ Utara Malaysia yang menjadi narasumber dalam kuliah umum yang digelar di Universitas Bumigora. Seluruh Civitas Akademika Universitas Bumigora begitu antusias untuk menghadiri acara tersebut. Peserta dalam…

Read More

Mahasiswa Prodi Manajemen Juara 1 dan Juara Best Speaker di Ajang Kompetisi se Bali-Nusa Tenggara

Management Business Club (MBC) menggelar acara Grand Final Business Plan Competition secara offline di Kota Mataram. 8 tim dari seluruh perguruan tinggi se Bali dan Nusa Tenggara berkompetisi menampilkan performa terbaik mereka untuk merebut gelar juara. Acara Grand Final ini dibagi ke dalam 2 sesi yaitu sesi Pagi dan Sore. Setelah seluruh rangkaian kegiatan selesai…

Read More

Yudisium Pertama Mahasiswa Manajemen Universitas Bumigora

Setelah melalui proses perkuliahan yang panjang dan proses penyusunan skripsi, akhirnya untuk pertama kalinya Prodi Manajemen memiliki mahasiswa yang lolos untuk Yudisium Universitas Bumigora 2023. Kaprodi Manajemen Ibu Rini Anggriani, S.E., M.M. mengucapkan “Selamat untuk seluruh mahasiswa Prodi Manajemen yang telah di yudisium.” Kaprodi Manajemen berharap agar mahasiswa Prodi Manajemen yang lain bisa segera untuk…

Read More

Mahasiswa Prodi Manajemen Mengikuti Ajang Pemilihan Puteri Muslimah Indonesia

https://www.instagram.com/puterimuslimahindonesiaaward/ Assalamu’alaikum warahmatullahi wa barakatuh•MasyaAllahHallo Provinsi NTBSambutlah wakil Provinsimu diajang Pemilihan Puteri Muslimah Indonesia Award 2023•Nama : Nadya ayu ramadania putriUsia : 19tahunAsal : Nusa Tenggara BaratPendidikan/kegiatan : Mahasiswa Prodi Manajemen UNIVERSITAS BUMIGORA / usaha event organizer.•Motto Hidup : Berhentilah meragukan diri sendiri, bekerja keras, dan wujudkan.

Read More

Mahasiswa Prodi Manajemen Universitas Bumigora Raih Prestasi Tingkat Nasional

Selain memiliki mahasiswa yang berprestasi di bidang akademik, Universitas Bumigora juga memiliki mahasiswa yang berprestasi dalam bidang non akademik. Ni Ketut Ayu Helen mahasiswa program studi Manajemen terpilih sebagai runner up 1 Miss Young Indonesia Tingkat Nasional sebagai wakil dari Provinsi NTB. Segenap Civitas Akademika Universitas Bumigora mengucapkan selamat atas prestasi membanggakan yang berhasil diraih…

Read More

Management Business Club Menggelar Business Expo

Organisasi Mahasiswa dari Prodi Manajemen Universitas Bumigora, Management Business Club (MBC) menggelar acara akbar Business Expo dengan tema Youth Entrepreunership. Acara tersebut direncanakan digelar pada hari Kamis, 5 Janurai 2023 mulai pukul 17:00 sampai selesai di Gedung Tertutup Taman Udayana. Acara tersebut akan diisi dengan kegiatan Talk Show dengan pembicara antara lain, Nurul Rahmadani (Owner…

Read More

Kegiatan Malam Manajemen (MAMEN) Prodi Manajemen Universitas Bumigora

Kegiatan kebersamaan dalam MAMEN yang di desain dengan seni dan kreativitas dalam rangka menyambut HUT UBG dan Prodi Manajemen. Kegiatan ini juga sekaligus menjadi wadah untuk melatih mahasiswa dalam memanage event rill dalam mengimplementasikan POAC dalam prinsip manajemen serta mengasah softskill era 4.0 yakni Creative, critical thinking, collaboration skill, leadership, dan entrepreneur skill. Hal yang…

Read More

Training Public Speaking untuk Mahasiswa Lintas Prodi

Telah terlaksana program pelatihan public speaking yang di inisiasi Prodi Manajemen, Prodi Sastra Inggris, Prodi Hukum, dan Prodi Akuntansi Universitas Bumigora. Program ini diperuntukkan untuk seluruh mahasiswa dan mahasiswi dengan tujuan meningkatkan keterampilan komunikasi mahasiswa dalam menghadapi persaingan di era 5.0. Ucapan terimakasih disampaikan kepada pembicara yaitu Bapak M. Zaki Pahrul Hadi, M.Pd., C.PS., C.TSI.…

Read More

Program Visit Dunia Industri Prodi Manajemen Universitas Bumigora

Telah terlaksana Program Visit Dunia Industri Perdana Prodi Manajemen FEB Universitas Bumigora yang dilaksanakan oleh mahasiswa dan Dosen Prodi Manajemen FEB Universitas Bumigora. Mahasiswa dan Dosen berkunjung ke kantor Bursa Efek Indonesia (BEI) NTB pada Program Visit Dunia Industri kali ini. Harapan Prodi Manajemen dan khususnya Kaprodi Manajemen adalah semoga melalui program baru ini adek-adek…

Read More